FAKTOR YANG MEMPENGARUHI RETURN SAHAM PERUSAHAAN PROPERTI DALAM INDEKS SAHAM SYARIAH INDONESIA

2020 
Studi ini bertujuan untuk meneliti sejauh mana rasio keuangan mempengaruhi return saham pada perusahaan properti, real estate, dan building contruction yang memiliki saham berbasis syariah dan tergabung dalam Indeks Saham Syariah Indonesia (ISSI) di Bursa Efek Indonesia periode 2016-2018. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dan pengujian hipotesis menggunakan analisis regresi berganda dengan variabel current ratio, total asset turnover, price earning ratio, dan debt to equity ratio sebagai variabel independen. Hasil penelitian selama tiga tahun diperoleh hasil yang signifikan pada tingkat signifikansi pada kedua variabel independen tersebut terhadap varabel dependennya. Kontribusi penelitian ini adalah pembahasan hasil penelitian yang berbeda dengan hasil penelitian terdahulu dan teori yang terkait. Kata kunci: Current Ratio; Debt to Equity Ratio; Price Earning Ratio, Return Saham; Total Asset Turnover
    • Correction
    • Source
    • Cite
    • Save
    • Machine Reading By IdeaReader
    0
    References
    0
    Citations
    NaN
    KQI
    []