Penggabungan Pemfilteran Kolaboratif dan Berbasis Konten dengan Konsep Grafik

2021 
Penelitian ini dilakukan untuk menggabungkan pendekatan pemfilteran kolaboratif dan pemfilteran berbasis konten untuk membuat rekomendasi dalam sistem pemberi rekomendasi untuk meningkatkan akurasi rekomendasi. Dimana dua pendekatan tersebut untuk membuat rekomendasi. Dalam penelitian ini, digunakan metode berbasis grafik yang memungkinkan penggabungan informasi konten dan informasi peringkat secara alami. Cara yang digunakan yaitu peringkat pengguna lalu mendeskripsikan konten selanjutnya disimpulkan relasi konten dari pengguna, baru setelah itu dilakukan rekomendasi dengan relasi baru, dan dikombinasikan dengan relasi item pengguna. Dari hasil percobaan diperoleh usulan metode mempunyai kemampuan lebih baik
    • Correction
    • Source
    • Cite
    • Save
    • Machine Reading By IdeaReader
    0
    References
    0
    Citations
    NaN
    KQI
    []