PELATIHAN MICROSOFT EXCEL 2010 PADA SMA SWASTA NURUL HASANAH TEMBUNG

2021 
Penggunaan teknologi pada kalangan pelajar pada umumnya hanya terbatas untuk tujuan hiburan. Seperti misalnya berkabar dengan teman via social media, menonton video hiburan, ataupun bermain game. Sementara penguasaan terhadap aplikasi yang mendukung proses pembelajaran, seperti misalnya Microsoft Office kerap dianggap tidak penting dan diabaikan oleh para pelajar. Sehingga penggunaan teknologi dalam proses belajar menjadi tidak optimal. Untuk mengatasi masalah di atas, maka diadakan pelatihan  penggunaan Microsoft Office bagi siswa-siswa di  SMA Swasta Nurul Hasanah Tembung . Dari hasil evaluasi diperoleh hasil dan manfaat dari kegiatan pengabdian ini diantaranya adalah meningkatkan keterampilan siswa-siswa dalam menggunakan  Microsoft Office , khususnya Word dan Excel dan mampu mengimplementasikan di sekolah.
    • Correction
    • Source
    • Cite
    • Save
    • Machine Reading By IdeaReader
    0
    References
    0
    Citations
    NaN
    KQI
    []