Cathelicidin, vitamin D3 dan imunitas terhadap tuberkulosis

2020 
Abstrak . Tuberkulosis (TB) merupakan salah satu penyakit infeksi yang menjadi masalah di dunia. Risiko untuk mendapatkan infeksi TB dipengaruhi oleh imunitas alamiah melawan mikobakteria. Peptida antimikroba merupakan salah satu barrier pertahanan alamiah. Cathelicidin adalah suatu peptida anti mikroba yang berperan pada proses imunitas terhadap TB. Cathelicidin Leusin Leusin-37 (LL-37) merupakan satu-satunya c athelicidin yang ada pada manusia dan dapat diekspresikan dari beberapa sel temasuk sel imun. Inducer Cathelicidin yang paling poten adalah 1,25-dihydroxyvitamin D3 yang merupakan bentuk aktif vitamin D 25(OH)D3. Tinjauan pustaka ini membahas tentang cathelicidin, vitamin D3 dam peranannya pada imunitas terhadap TB. Kata kunci: Cathelicidin, 1,25-dihydroxyvitamin D3, vitamin D 25(OH)2D3, imunitas, Tuberkulosis Abstract . Tuberculosis is one of the most important infectious diseases worldwide. The susceptibility to this disease depends to great extent on the innate immune response against mycobacteria. Antimicrobial peptides are one of the natural defense barriers. Cathelicidin Leucine Leucine-37 (LL-37) is the only cathelicidin present in humans and synthesized by several cells including immune cells. The most effective inducer of Cathelicidin is 1,25-dihydroxyvitamin D3 (1,25(OH)2 D3), which is an active form of vitamin D 25(OH)D3. This review discusses cathelicidin, vitamin D3 and its role in immunity against TB Keywords: Cathelicidin, 1,25-dihydroxyvitamin D3 , vitamin D 25(OH)D3, immunity, Tuberkulosis
    • Correction
    • Source
    • Cite
    • Save
    • Machine Reading By IdeaReader
    0
    References
    0
    Citations
    NaN
    KQI
    []