Emotikonik Islami: Menuju Branding Produk Halal (Suatu Agenda Penelitian)

2017 
Abstract The rapid development of the halal industry market in the international arena has made the industry one of development priorities in many Muslim countries, including Indonesia. This is marked by the harmonization of the Law of the Republic of Indonesia Number 33 Year 2014 About Halal Product Guarantee that led to many Halal Inspection Agency "Halal Center" in the regions. In the future, the purpose of this research is to know the effectiveness of the implementation of Islamic emoticonic products in companies that already have the halal label of the product. On this research agenda raises the variable "Islamic emoticonic product" as an expansion of the concept of halal product thoyyiban, a product based on the provisions of teaching Islam. Islamic emoticonic product is a product that is kosher and toyyib (useful), has the power of ukhuwah and barokah (blessing), that is sharia principle which is adhered to and applied to the product produced by company through process of good halal product (toyyib). Keywords:halal products and Islamic emoticonic   Abstrak Perkembangan pasar industri halal yang demikian pesat di kancah internasional telah menjadikan industri tersebut sebagai salah satu prioritas pembangunan di banyak negara muslim, termasuk Indonesia. Hal ini ditandai dengan adanya harmonisasi Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 33 Tahun 2014 Tentang Jaminan Produk Halal yang memunculkan banyak Lembaga Pemeriksa Halal “Halal Center” di daerah-daerah. Kedepannya, tujuan penelitian ini adalahuntuk mengetahui efektivitas implementasi produk emotikonik islami di perusahaan yang sudah memiliki label halal produknya.Pada agenda penelitian ini memunculkan variabel “produk emotikonik islami”sebagai suatu pengembangan dari konsep produk halalan thoyyiban, sebuah produk yang melandaskan pada ketentuan-ketentuan ajaran agama Islam. Produk emotikonik islami merupakan suatu produk yang halal dan toyyib (bermanfaat), memiliki kekuatan ukhuwah dan barokah (berkah), yaitu prinsip syariah yang sangat ditaati dan diterapkan pada produk yang dihasilkan oleh perusahaan melalui proses produk halal yang baik (toyyib). Kata Kunci: produk halal dan emotikonik islami.
    • Correction
    • Source
    • Cite
    • Save
    • Machine Reading By IdeaReader
    0
    References
    0
    Citations
    NaN
    KQI
    []