Pemeriksaan Karies Gigi pada Beberapa Kelompok Usia oleh Petugas dengan Latar Belakang Berbeda di Provinsi Kalimantan Barat

2016 
Abstract The main indicators of dental caries measurement according to the WHO is DMF - T . This study aimed to compare the results of the DMF - T between the dentist and not a dentist . The study design was the mean difference test. The study was conducted in the province of West Kalimantan , and conducted in March to October 2010. The subject of the study of 90 people , each consisting of 30 men and women aged 18 year , 35-44 year and aged 60 year and older . DMF - T the age of 18 year were examined dentist is 4.11 , while the dentist was checked instead of 2.51. At the age of 35-44 year were examined by a dentist is 9.82 , while that examined not the dentist is 7.79 . For ages 60 year and older , who examined the dentist was 24.13 being the result of the examination was not a dentist 23.80 . Conclusion : The results of measurements not lower dentists ( significant difference ) of the measurement dentist at the age of respondents aged adults and the elderly. It is advisable to do a better perception and a more detailed inter- examiner , to obtain a better examination results and more acurate. Keywords: caries , DMF- T , teens, adults, elderly Abstrak Indikator utama pengukuran karies gigi menurut WHO adalah DMF-T. Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan hasil pemeriksaan DMF-T antara dokter gigi dan bukan dokter gigi. Desain penelitian adalah uji beda Mean. Penelitian dilakukan di Propinsi Kalimantan Barat, dan dilaksanakan pada bulan Maret hingga Oktober 2010. Subjek penelitian berjumlah 90 orang, terdiri dari masingmasing 30 orang laki-laki dan perempuan usia 18 tahun, 35-44 tahun dan 60 tahun keatas. DMF-T usia 18 tahun yang diperiksa dokter gigi adalah 4,11, sedang yang diperiksa bukan dokter gigi adalah 2,51. Pada usia 35-44 tahun yang diperiksa oleh dokter gigi memiliki tingkat keparahan cukup yaitu 9,82 , sedangkan yang diperiksa bukan dokter gigi yaitu 7,79. Untuk usia lansia yang diperiksa dokter gigi yaitu 24,13 demikian juga hasil pemeriksaan bukan dokter gigi 23,80. Kesimpulan: Hasil pengukuran bukan dokter gigi lebih rendah (berbeda bermakna) dari pada pengukuran dokter gigi pada responden usia dewasa maupun usia lansia. Semakin tinggi usia responden, semakin tinggi pula tingkat keparahan karies nya ( nilai DMF-T nya meningkat). Disarankan untuk melakukan penyamaan persepsi yang lebih baik dan lebih rinci antar pemeriksa, sehingga didapatkan hasil pemeriksaan yang lebih baik dan lebih akurat. Kata kunci: karies, DMF-T, usia remaja, usia dewasa dan usia lansia
    • Correction
    • Source
    • Cite
    • Save
    • Machine Reading By IdeaReader
    0
    References
    0
    Citations
    NaN
    KQI
    []